Selasa, 29 Mei 2012

Situs Penyedia Jasa Blogging





       Tahun 2012 akan menjadi tahun yang menggembirakan bagi publik musik Indonesia. Beberapa artis maupun band papan atas mancanegara akan mengunjungi republik ini disepanjang tahun 2012 (kapanlagi). Diantaranya New Kids On The Block (NKOTB), Tahu kan NKOTB? Nah.. Ada kabar gembira nih buat penggemar NKOTB & BSB mereka akan konser bareng di Mata Elang International Stadium (MEIS), Ancol, Jakarta pada jum'at malam, 1 Juni 2012 (Inilah). Kedatangan NKOTB & BSB ke Indonesia tentu ada pihak yang mensponsori, yang menyelenggarakan yaitu Berlian Entertainment. Begitu juga dengan blog tentu ada situs penyedia jasa blogging, diantaranya :

BLOGGER
       Blogger adalah salah satu tool tertua yang memperkenalkan apa itu Blog. Blogger sekarang sudah menjadi bagian dari Google, dan tetap gratis seperti dulu (tempoyak). kelebihan Blogger terletak pada kemudahannya dalam mengorganisasi plugins, iklan, mengubah template, meng-hack template, dan berbagai kemudahan lain.

BLOG CITY
       Blog-city (nggak ada hubungannya dengan ManCity) adalah salah satu blog senior dalam dunia weblogger. Sifatnya simpel dan gratis. Fitur-fitur yang ada di dalamnya tidak terlalu kaya. 

YAHOO 360
        yahoo 360 memiliki beberapa fitur keren, tetapi tetap saja memiliki keterbatasan.

MSN Live Spaces
        MSN Live Spaces adalah salah satu alat buat ngeblog yang diperkenalkan oleh perusahaan terkenal, Microsoft, pada bulan desember 2004. Blogging tools ini telah terintegrasi dengan MSN Messenger, dan memiliki fitur seperti Photo Gallery, kesanggupan untuk mengirim konten berupa SMS ke sebuah perangkat mobile (handphone, PDA, dan lainnya), dan terintegrasinya dengan myMSN. Waw! Memang, fitur-fitur tersebut tidak biasa ditemukan di sebuah alat blogging. Jadi, silakan coba! 


WORDPRESS
         Wordpress memiliki fitur yang sangat komplit. Ada statistik terintegrasi dan lainnya.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar